CPU
Quad-core 1.4 GHz
RAM
1.5 GB
Kapasitas
16 GB
Layar
5.0 inci
Kamera
8 MP
OS
Android OS, v7.1.1
Harga Samsung Galaxy J2 2018 dan Spesifikasi – Kabar
gembira tampaknya bakal datang untuk para pencinta Samsung Galaxy J2
2018, setelah sebelumnya Samsung menggebrak pasar smartphone tanah air
di segmen kelas menengah ke bawah dengan mengusung Samsung Galaxy J2
Prime dan begitu laris di pasaran, kini vendor asal Korea Selatan
tersebut dikabarkan tengah menyiapkan penerus smartphone yang populer di
kalangan anak muda tersebut. Meski hingga saat ini belum diketahui
kapan Samsung akan memperkenalkan perangkat Samsung Galaxy J2 2018
tersebut, tetapi yang pasti sesuai dengan nama yang disandangnya,
perangkat tersebut akan meluncur di tahun 2018 mendatang. Perangkat
anyar itu pun kabarnya akan memiliki spesifikasi yang tak kalah menarik
dibandingkan dengan generasi sebelumnya. Hadir dalam balutan dua warna
natural, yakni black dan gold, smartphone Samsung Galaxy J2 2018 ini
menonjolkan ruang permesinan handal, layar berukuran cukup besar, dan
pastinya untuk menarik kaum muda, tak lupa lini dokumentasi yang cukup
mumpuni juga dibekalkan padanya. Hal tersebut tentu akan membuat
perangkat ini semakin tampak sempurna. Nah, semakin penasaran dengan
Samsung Galaxy J2 2018 ini bukan?
Jika dilihat sekilas, memang Samsung Galaxy J2 2018 ini sangat mirip dengan generasi sebelumnya baik dilihat dari wujudnya maupun spesifikasi yang dibawanya. Terkait dengan spesifikasi yang diusungnya, kabarnya untuk ruang permesinannya akan mengandalkan sistem operasi Android 7.1 (Nougat) yang dipasangkan dengan chipset Qualcomm Snapdragon 425 dan prosessor Quad-Core berclock speed 1.4 GHz Cortex-A53, serta RAM berkapasitas 1.5 GB, sehingga Samsung Galaxy J2 2018 ini memang akan memiliki performa yang cukup baik. Selain itu, mengusung layar berukuran 5 inci dengan panel Super AMOLED capacitive touchscreen, diimbangi pula dengan lini fotografi yang mumpuni, yaitu dengan kamera utama beresolusi 8 megapiksel dan kamera depan beresolusi 5 megapiksel, sehingga layar Samsung Galaxy J2 2018 yang begitu apik tersebut dapat menangkap setiap bidikan dengan jernih dan menawan. Berbagai fitur menarik juga turut melengkapi ponsel ini, diantaranya perekaman video full HD, ruang penyimpanan besar, baterai mumpuni, dan sebagainya. Tak kalah bukan spesifikasinya dari Samsung Galaxy J2 Prime ? Untuk mengetahui spesifikasi dan harga Samsung Galaxy J2 2018, simak ulasan Begawei di bawah ini!
Pada
bagian awal ini, Begawei akan mengulas mengenai spesifikasi Samsung
Galaxy J2 2018 dari sektor tampilan fisiknya. Sejauh ini, belum
diketahui berapa dimensi dari perangkat anyar tersebut, tetapi dari
bocoran yang beredar, ponsel pintar tersebut memiliki berat 153 gram.
Tampaknya dimensi dari Samsung Galaxy J2 2018 nanti juga akan besar
karena perangkat ini mengusung layar berukuran 5 inci dengan luas 68.9
cm². Tak lupa, layar yang disematkannya pun membawa layar andalan
Samsung, yakni Super AMOLED Capacitive Touchscreen, 16 M Colors yang
sangat apik dan jernih. Akan tetapi, sayangnya layar dari Samsung Galaxy
J2 2018 tersebut hanya beresolusi 540 x 960 piksel dan belum Full HD.
Tak hanya itu saja, layar dengan rasio 16 : 9 dan kerapatan 220 ppi
tersebut, juga tak dilengkapi dengan proteksi layar untuk melindungi
dari goresan dan benturan. Meski demikian, perangkat yang dibalut dengan
warna black dan gold ini juga dibekali dengan sensor pemindai sidik
jari yang semakin menyempurnakan spesifikasi Galaxy J2 2018.
Kinerja Permesinan Handal Berkat OS 7.1 (Nougat) dan Prosessor Quad-Core 1.4 GHz
Selanjutnya, Begawei akan menguraikan mengenai kinerja permesinan dari spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018 . Bermain di segmen riuh, tampaknya menjadi pertimbangan bagi Samsung untuk memberikan komponen hardware terbaiknya. Perangkat tersebut dipersenjatai dengan sistem operasi Android 7.1 (Nougat) yang dipasangkan dengan chipset Qualcomm Snapdragon 425 dan prosessor Quad-Core berclock speed 1.4 GHz Cortex-A53, serta Samsung Galaxy J2 2018 ini juga dibekali dengan RAM berkapasitas 1.5 GB, sehingga terbilang handal untuk melakukan berbagai aktivitas multitasking yang sering dilakukan oleh kalangan anak muda. Apalagi tampilan grafis yang diusung Samsung Galaxy J2 2018 juga memukau dan memanjakan penggunanya dengan dibekalinya dengan GPU Adreno 380. Oleh karenanya, bagi kamu pecinta game maupun penyuka grafis, ponsel ini merupakan salah satu jawabannya. Lantas apakah menurut kawan-kawan dapur pacu yang dibawa spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018 ini sudah cukup memenuhi kebutuhan kawan?
Storage Lega dengan Memori Internal 16 GB dan Eksternal Hingga 256 GB
Di segmen ini, Begawei akan menguraikan dari sektor ruang penyimpanan dari spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018. Rumornya, ponsel pintar ini akan dibekali dengan storage atau ruang penyimpanan yang lega, yakni dengan membawa penyimpanan internal sebesar 16 GB dan dapat diekspansi hingga kapasitas 256 GB. Memang memori internalnya kurang begitu lega, tetapi dengan adanya memori eksternal pada Samsung Galaxy J2 2018 ini yang mencapai 256 GB, maka kamu tak perlu khawatir lagi ketika kamu kekurangan penyimpanan internalnya. Oleh karenanya, Begawei rasa memori internal tersebut bukanlah halangan bagi kamu untuk menyimpan berbagai kebutuhan sehari-hari kamu, seperti files, aplikasi, dan lain sebagainya. Dengan memori eksternal dari Samsung Galaxy J2 2018 tersebut, maka kamu pun dapat terfasilitasi untuk menyimpan berbagai kebutuhan kamu dalam kapasitas yang besar. Belum diketahui apakah memori eksternal tersebut berjenis dedicated atau hybrid slot. Namun yang jelas hal tersebut tidak akan mempengaruhi spesifikasi Galaxy J2 2018 ini secara keseluruhan.
Lini Dokumentasi Andalkan Kamera Utama 8 MP dan Kamera Belakang 5 MP
Di sesi ini, Begawei akan mengulas mengenai lini fotografi atau sektor dokumentasi dari spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018. Untuk menarik perhatian penyuka fotografi maupun pecinta selfie, Samsung pun menyematkan perangkat baru ini dengan kamera belakang beresolusi 8 megapiksel yang telah dilengkapi dengan LED Flash dan kamera depan beresolusi 5 megapiksel yang tentunya akan memanjakan pengguna Samsung Galaxy J2 2018 ini dalam mengabadikan setiap momen istimewa. Kamera tersebut juga dipercantik pula dengan berbagai fitur, yaitu geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, dan panorama. Yang tak kalah menarik pula adalah perekaman videonya, dimana ponsel bernama Samsung Galaxy J2 2018 ini telah menyematkan resolusi video full HD 1080p@30fps, sehingga setiap hasil perekaman dapat terlihat sempurna. Memang, jika dibandingkan dengan beberapa perangkat lain, resolusi kamera yang dibawanya tersebut masih terbilang rendah, namun demikian hal tersebut dirasa untuk dibekalkan pada spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018 ini karena sesuai dengan segmennya.
Konektivitas Internet Cepat Berkat Jaringan 4G LTE
Berikutnya, Begawei akan memaparkan mengenai sektor konektivitas pada spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018. Bagi kamu yang suka browsing untuk mencari berbagai berita atau pun referensi harian, kamu dapat memilih perangkat ini sebagai opsi ponsel baru kamu di tahun 2018 mendatang. Samsung Galaxy J2 2018 ini telah terkoneksi dengan jaringan cepat 4G LTE yang dapat memfasilitasi kamu untuk berselancar di internet dengan cepat. Selain itu, ponsel berjenis Dual SIM ini juga menawarkan berbagai konektivitas yang cukup lengkap, yaitu Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot, yang dapat dimanfaatkan pengguna Samsung Galaxy J2 2018 ini untuk terhubung ke internet tanpa kuota. Sementara itu, untuk urusan pindah memindah file, perangkat ini juga dibekali dengan fitur Bluetooth 4.2, port microUSB 2.0, USB On-The-Go. Sementara itu beberapa fitur lain juga tersemat pada spesifikasi Galaxy J2 2018 ini seperti, sistem navigasi A-GPS, GLONASS dan FM Radio.
Baterai Cukup Handal dengan Kapasitas 2600 mAh
Terakhir, Begawei akan membahas mengenai sisi baterai pada spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018. Tak sama seperti vendor lainnya yang mengusung baterai non-removable, perangkat ini malah mengusung baterai removable Li-ion berkapasitas 2600 mAh. Dengan baterai tersebut, maka tentunya cukup memudahkan pengguna Samsung Galaxy J2 2018 ini jika pengguna ingin mencopot baterai ponsel tersebut ketika ponsel error atau ketika baterai harus dilepas untuk sementara. Sayangnya, kapasitas baterai yang diusung tersebut masih standar dan belum seperti vendor lainnya, misalkan saja pesaing dari Samsung Galaxy J2 2018 ini yang berasal dari vendor Tiongkok di kelas yang sama telah berani membekalkan ponsel besutannya dengan baterai berkapasitas lebih dari 3.000 mAh. Tentunya, hal ini menjadi catatan bagi Samsung agar bisa berbenah diri. Namun demikian, dengan spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018 tersebut tentu sudah cukup membuat kawan-kawan penasaran dengan harganya bukan?
Perlu kawan-kawan Begawei ketahui, harga Samsung Galaxy J2 2018 secara resmi memang belum diketahui, pasalnya perangkat ini pun masih belum diperkenalkan secara resmi oleh Samsung dan bocoran perilisannya pun hingga kini belum diketahui, sehingga status perangkat ini hanyalah rumor belaka. Akan tetapi, meski demikian, sejauh penelusuran Begawei dari laman GSMArena, diketahui bahwa prediksi harga Galaxy J2 2018 tersebut adalah 110 EUR atau setara dengan Rp. 1,7 jutaan. Cukup murah bukan ? Jika kita membandingkan dengan Samsung Galaxy J2 generasi sebelumnya, harga tersebut tak jauh berbeda. Tampaknya harga tersebut sudah menjadi patokan bagi Samsung Galaxy J2 2018 ini yang merupakan keluarga J2 dengan menawarkan harga terjangkau untuk menyasar kalangan anak muda. Akan tetapi, itu masih prediksi semata dan bisa saja lebih murah dibandingkan harga tersebut. Menurut kawan-kawan Begawei apakah dengan spesifikasi yang dibawanya harga Samsung Galaxy J2 2018 tersebut sudah sepadan?
Menurut
Begawei, apabila benar harga Samsung Galaxy J2 2018 akan dipatok dengan
harga di atas, tentunya masih wajar, apalagi ponsel tersebut menyasar
kalangan anak muda di segmen kelas menengah ke bawah. Spesifikasi yang
ditawarkannya pun tak bisa dibilang mengecewakan karena dengan harga
Galaxy J2 2018 tersebut, perangkat ini telah mengusung beberapa
spesifikasi mumpuni, diantaranya dapur pacu, lini kamera, ruang
penyimpanan, konektivitas handal, dan sebagainya. Memang di beberapa
sisi masih terdapat kekurangan, tetapi hal tersebut sudah tertutupi
dengan kelebihan yang dibekalkan pada Samsung Galaxy J2 2018 ini. Oleh
karenanya, menurut Begawei prediksi harga tersebut sudah sesuai dengan
spesifikasi yang ditawarkannya dan tak berlebihan untuk ukuran ponsel di
kelas tersebut. Semoga saja nanti harga sebenarnya bisa lebih rendah
dibanding prediksi itu. Demikian ulasan mengenai spesifikasi dan harga
Samsung Galaxy J2 2018 ini. jangan lupa baca juga ulasan menarik lainnya
mengenai Samsung GALAXY J2 2017 dan Samsung Galaxy J3 (2018).
Jika dilihat sekilas, memang Samsung Galaxy J2 2018 ini sangat mirip dengan generasi sebelumnya baik dilihat dari wujudnya maupun spesifikasi yang dibawanya. Terkait dengan spesifikasi yang diusungnya, kabarnya untuk ruang permesinannya akan mengandalkan sistem operasi Android 7.1 (Nougat) yang dipasangkan dengan chipset Qualcomm Snapdragon 425 dan prosessor Quad-Core berclock speed 1.4 GHz Cortex-A53, serta RAM berkapasitas 1.5 GB, sehingga Samsung Galaxy J2 2018 ini memang akan memiliki performa yang cukup baik. Selain itu, mengusung layar berukuran 5 inci dengan panel Super AMOLED capacitive touchscreen, diimbangi pula dengan lini fotografi yang mumpuni, yaitu dengan kamera utama beresolusi 8 megapiksel dan kamera depan beresolusi 5 megapiksel, sehingga layar Samsung Galaxy J2 2018 yang begitu apik tersebut dapat menangkap setiap bidikan dengan jernih dan menawan. Berbagai fitur menarik juga turut melengkapi ponsel ini, diantaranya perekaman video full HD, ruang penyimpanan besar, baterai mumpuni, dan sebagainya. Tak kalah bukan spesifikasinya dari Samsung Galaxy J2 Prime ? Untuk mengetahui spesifikasi dan harga Samsung Galaxy J2 2018, simak ulasan Begawei di bawah ini!
Review Samsung Galaxy J2 2018
Layar Seluas 5 inci dengan Panel Super AMOLEDKinerja Permesinan Handal Berkat OS 7.1 (Nougat) dan Prosessor Quad-Core 1.4 GHz
Selanjutnya, Begawei akan menguraikan mengenai kinerja permesinan dari spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018 . Bermain di segmen riuh, tampaknya menjadi pertimbangan bagi Samsung untuk memberikan komponen hardware terbaiknya. Perangkat tersebut dipersenjatai dengan sistem operasi Android 7.1 (Nougat) yang dipasangkan dengan chipset Qualcomm Snapdragon 425 dan prosessor Quad-Core berclock speed 1.4 GHz Cortex-A53, serta Samsung Galaxy J2 2018 ini juga dibekali dengan RAM berkapasitas 1.5 GB, sehingga terbilang handal untuk melakukan berbagai aktivitas multitasking yang sering dilakukan oleh kalangan anak muda. Apalagi tampilan grafis yang diusung Samsung Galaxy J2 2018 juga memukau dan memanjakan penggunanya dengan dibekalinya dengan GPU Adreno 380. Oleh karenanya, bagi kamu pecinta game maupun penyuka grafis, ponsel ini merupakan salah satu jawabannya. Lantas apakah menurut kawan-kawan dapur pacu yang dibawa spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018 ini sudah cukup memenuhi kebutuhan kawan?
Storage Lega dengan Memori Internal 16 GB dan Eksternal Hingga 256 GB
Di segmen ini, Begawei akan menguraikan dari sektor ruang penyimpanan dari spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018. Rumornya, ponsel pintar ini akan dibekali dengan storage atau ruang penyimpanan yang lega, yakni dengan membawa penyimpanan internal sebesar 16 GB dan dapat diekspansi hingga kapasitas 256 GB. Memang memori internalnya kurang begitu lega, tetapi dengan adanya memori eksternal pada Samsung Galaxy J2 2018 ini yang mencapai 256 GB, maka kamu tak perlu khawatir lagi ketika kamu kekurangan penyimpanan internalnya. Oleh karenanya, Begawei rasa memori internal tersebut bukanlah halangan bagi kamu untuk menyimpan berbagai kebutuhan sehari-hari kamu, seperti files, aplikasi, dan lain sebagainya. Dengan memori eksternal dari Samsung Galaxy J2 2018 tersebut, maka kamu pun dapat terfasilitasi untuk menyimpan berbagai kebutuhan kamu dalam kapasitas yang besar. Belum diketahui apakah memori eksternal tersebut berjenis dedicated atau hybrid slot. Namun yang jelas hal tersebut tidak akan mempengaruhi spesifikasi Galaxy J2 2018 ini secara keseluruhan.
Lini Dokumentasi Andalkan Kamera Utama 8 MP dan Kamera Belakang 5 MP
Di sesi ini, Begawei akan mengulas mengenai lini fotografi atau sektor dokumentasi dari spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018. Untuk menarik perhatian penyuka fotografi maupun pecinta selfie, Samsung pun menyematkan perangkat baru ini dengan kamera belakang beresolusi 8 megapiksel yang telah dilengkapi dengan LED Flash dan kamera depan beresolusi 5 megapiksel yang tentunya akan memanjakan pengguna Samsung Galaxy J2 2018 ini dalam mengabadikan setiap momen istimewa. Kamera tersebut juga dipercantik pula dengan berbagai fitur, yaitu geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, dan panorama. Yang tak kalah menarik pula adalah perekaman videonya, dimana ponsel bernama Samsung Galaxy J2 2018 ini telah menyematkan resolusi video full HD 1080p@30fps, sehingga setiap hasil perekaman dapat terlihat sempurna. Memang, jika dibandingkan dengan beberapa perangkat lain, resolusi kamera yang dibawanya tersebut masih terbilang rendah, namun demikian hal tersebut dirasa untuk dibekalkan pada spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018 ini karena sesuai dengan segmennya.
Konektivitas Internet Cepat Berkat Jaringan 4G LTE
Berikutnya, Begawei akan memaparkan mengenai sektor konektivitas pada spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018. Bagi kamu yang suka browsing untuk mencari berbagai berita atau pun referensi harian, kamu dapat memilih perangkat ini sebagai opsi ponsel baru kamu di tahun 2018 mendatang. Samsung Galaxy J2 2018 ini telah terkoneksi dengan jaringan cepat 4G LTE yang dapat memfasilitasi kamu untuk berselancar di internet dengan cepat. Selain itu, ponsel berjenis Dual SIM ini juga menawarkan berbagai konektivitas yang cukup lengkap, yaitu Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot, yang dapat dimanfaatkan pengguna Samsung Galaxy J2 2018 ini untuk terhubung ke internet tanpa kuota. Sementara itu, untuk urusan pindah memindah file, perangkat ini juga dibekali dengan fitur Bluetooth 4.2, port microUSB 2.0, USB On-The-Go. Sementara itu beberapa fitur lain juga tersemat pada spesifikasi Galaxy J2 2018 ini seperti, sistem navigasi A-GPS, GLONASS dan FM Radio.
Baterai Cukup Handal dengan Kapasitas 2600 mAh
Terakhir, Begawei akan membahas mengenai sisi baterai pada spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018. Tak sama seperti vendor lainnya yang mengusung baterai non-removable, perangkat ini malah mengusung baterai removable Li-ion berkapasitas 2600 mAh. Dengan baterai tersebut, maka tentunya cukup memudahkan pengguna Samsung Galaxy J2 2018 ini jika pengguna ingin mencopot baterai ponsel tersebut ketika ponsel error atau ketika baterai harus dilepas untuk sementara. Sayangnya, kapasitas baterai yang diusung tersebut masih standar dan belum seperti vendor lainnya, misalkan saja pesaing dari Samsung Galaxy J2 2018 ini yang berasal dari vendor Tiongkok di kelas yang sama telah berani membekalkan ponsel besutannya dengan baterai berkapasitas lebih dari 3.000 mAh. Tentunya, hal ini menjadi catatan bagi Samsung agar bisa berbenah diri. Namun demikian, dengan spesifikasi Samsung Galaxy J2 2018 tersebut tentu sudah cukup membuat kawan-kawan penasaran dengan harganya bukan?
Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy J2 2018
Meskipun belum diluncurkan, Samsung Galaxy J2 2018 ini sudah banyak dinanti oleh para penggemar Samsung khususnya kalangan pemula. Bukan tanpa alasan, meskipun perangkat ini menyandang status sebagai perangkat pemula, namun spesifikasi yang dibawanya terbilang cukup memadai. Salah satunya adalah layarnya yang seluas 5 inci dengan panel AMOLED menjadi salah satu daya tarik utamanya. Bukan tanpa alasan, dengan layar yang digunakan Samsung Galaxy J2 2018 tersebut tampilan visualnya memang jadi terlihat lebih menawan. Namun demikian yang cukup disayangkan adalah dengan layar yang menawan tersebut, Samsung belum membekalinya dengan pelindung yang mumpuni. Sehingga, pengguna dari Samsung Galaxy J2 2018 ini memang harus memasang proteksi layar secara manual. Selain itu resolusi layarnya yang masih standar juga menjadi hal lain yang perlu dicatat dari kelebihan Samsung Galaxy J2 2018 dan kekurangan Samsung Galaxy J2 2018 ini. Untuk mengetahuinya lebih lengkap, mari kita simak tabel dibawah ini.
Kelebihan Samsung Galaxy J2 2018
|
|
Kekurangan Samsung Galaxy J2 2018
|
|
Harga Samsung Galaxy J2 2018
Setelah Begawei membahas panjang lebar mengenai detail spesifikasinya, maka kini saatnya Begawei beralih untuk membahas harga Samsung Galaxy J2 2018 yang akan meluncur pada tahun 2018 tersebut. Menyasar segmen menengah ke bawah, tentunya dapat dipastikan bahwa harga ponsel ini tidaklah terlalu mahal. Apalagi sama seperti pada generasi sebelumnya, ponsel yang masih bertajuk Samsung Galaxy J2 2018 ini nantinya juga akan menyasar kalangan anak muda yang mobile dan enerjik. Namun, tetap tak dapat ditampik bila beberapa spesifikasi yang dibawanya tentu akan mempengaruhi harga ponsel anyar tersebut. Terlebih, ponsel pintar tersebut berjalan di sistem operasi Android 7.1 (Nougat) yang dipadukan dengan komponen hardware yang tangguh. Tentu hal tersebut akan sedikit mempengaruhi harga Galaxy J2 2018 ini. Belum lagi lini fotografinya yang mengusung kamera utama 8 MP dan kamera depan 5 MP, serta berbagai fitur menarik lainnya, maka kaan sangat mempengaruhi harganya. Lalu, kira-kira menurut kawan-kawan Begawei berapakah harga Samsung Galaxy J2 2018 tersebut ?Perlu kawan-kawan Begawei ketahui, harga Samsung Galaxy J2 2018 secara resmi memang belum diketahui, pasalnya perangkat ini pun masih belum diperkenalkan secara resmi oleh Samsung dan bocoran perilisannya pun hingga kini belum diketahui, sehingga status perangkat ini hanyalah rumor belaka. Akan tetapi, meski demikian, sejauh penelusuran Begawei dari laman GSMArena, diketahui bahwa prediksi harga Galaxy J2 2018 tersebut adalah 110 EUR atau setara dengan Rp. 1,7 jutaan. Cukup murah bukan ? Jika kita membandingkan dengan Samsung Galaxy J2 generasi sebelumnya, harga tersebut tak jauh berbeda. Tampaknya harga tersebut sudah menjadi patokan bagi Samsung Galaxy J2 2018 ini yang merupakan keluarga J2 dengan menawarkan harga terjangkau untuk menyasar kalangan anak muda. Akan tetapi, itu masih prediksi semata dan bisa saja lebih murah dibandingkan harga tersebut. Menurut kawan-kawan Begawei apakah dengan spesifikasi yang dibawanya harga Samsung Galaxy J2 2018 tersebut sudah sepadan?
Harga Samsung Galaxy J2 2018
|
Sekitar Rp 1.700.000,- (Perkiraan)
|
0 comments :